Disable history text input PHP
Adakalanya kita sebagai developer sistem web based sering menjumpai adanya history pada inputan yang kadang sering menganggu untuk pemandangan , eciye pemandangan. lalu apakah bisa seperti itu dihilangkan ? jawabannya adalah BISA yaitu dengan cara autocomplete nya di matikan. Lalu bagaimana caranya. simak langkah nya dibawah ini
1. Buka projectnya yang mau di matikan autocompletenya. Terserah mau menggunakan teks editor, kalau saya menggunakan visual studio code
2. masukkan beberapa kata di input textnya, seperti di bawah ini
<input type = "text" class="form-control" name = "nik" autocomplete="off">
ket : yang tanda merah berarti itu untuk mematikan history text input
3. Coba refresh ulang browser anda, pastikan inputan anda tidak ada historynya.
sekian tutorial sederhana ini, semoga bisa membantu bagi anda yang bingung cari menghilangkan history autocomplete text inputan
0 comments:
Post a Comment